
Secara umum jembatan dibedahkan menjadi dua bagian yaitu Bangunan Atas dan Bangunan Bawah. Kedua bagian jembatan ini merupakan satu kesatuan yang bekerja secara bersama-sama walaupun mempunyai fungsi yangberbeda.
Bangunan atas pada jembatan merupakan elemen yang membentang antara pilar ke pilar...